Pengaruh Terapi Komunikasi Assertive dengan Media Video terhadap Perilaku Agresif pada Remaja Putri

Tiara Lani(1*), Yohana Agustina Sitanggang(2), Raziansyah Raziansyah(3)


(1) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Intan Martapura
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Intan Martapura
(3) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Intan Martapura
(*) Corresponding Author

Abstract


Perilaku agresif merupakan bentuk ekspresi emosi seseorang karena adanya suatu hal yang tidak menyenangkan yang individu alami. Perilaku ini dapat dilihat dalam bentuk verbal ataupun non verbal dengan tujuan penyerangan dan lebih sering terjadi pada remaja. Dampak dari perilaku ini dapat menyebabkan kerugian pada kedua belah pihak. Remaja yang memiliki perilaku agresif dapat membuat masalah dalam hubungan interpersonal, maka dari itu remaja hendaknya memiliki kemampuan berkomunikasi dalam menyampaikan keinginannya dengan baik sehingga tidak menyinggung perasaan orang lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi komunikasi assertive terhadap perilaku agresif pada remaja. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain quasi eksperiment yang menggunakan rancangan penelitian pre-test and post-test with control group design, teknik sampling yang digunakan purposive sampling, responden dibagi menjadi kelompok perlakuan sebanyak 30 responden dan kelompok kontrol sebanyak 30 responden. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner yang sudah baku yaitu kuesioner Buss Perry Aggression Questionnaire untuk mengukur perilaku agresif dan Assertiveness Scale for Adolescents untuk komunikasi asertif. Uji statistik menggunakan Paired Samples Test.  Hasil penelitian menunjukan adanya pengaruh terapi komunikasi asertive dengan media video terhadap perilaku agresive remaja putri, dengan nilai p = 0,008 < 0,05. Kesimpulan penelitian adanya pengaruh terapi komunikasi assertive terhadap perilaku agresif pada remaja putri.


Keywords


agresivitas; remaja; terapi komunikasi asertif

Full Text:

PDF

References


AP Putri & SR wahyuningrum. 2021. Efektivitas bimbingan kelompok untuk meningkatkan keterampilan komunikasi siswa smk dengan teknik assertive training. jurnal bk pendidikan islam. vol 2 no 1 februari 2021 hlm. 36 – 47 ISSN 2503-3417

Shao, A., Liang, L., Yuan, C., & Bian, Y. 2014. A Latent Class Analysis of Bullies , Victims and Aggressive Victims in Chinese Adolescence : Relations with Social and School Adjustments. Plos One, 9(4). https://doi.org/10.1371/journal.pone.0095 290

Oktaviani, Helma. 2021. Hubungan Antara Kontrol Diri dengan Kecenderungan Agresi Verbal Pada Remaja Pengguna Media Sosial Instagram. Socio Humanus Vol. 3 No. 1. Hal: 43-52

Hidayati, K. B., & farid, M. 2016. Konsep Diri, Adversity Quotient dan Penyesuaian Diri pada Remaja. PERSONA: Jurnal Psikologi Indonesia, 5(02), 137–144. Retrieved from http://jurnal.untagsby.ac.id/index.php/persona/article/view/730

Yunalia, E. M. 2017. Hubungan antara Konsep Diri dengan Penerimaan Perubahan Fisik Remaja Putri pada Masa Pubertas. Nursing Science Jurnal, 1, 30– 36

Lutfiani, D., Sri, & Setyawati, P. 2018. Hubungan Antara Kecerdasan Emosional dengan Perilaku Agresif Siswa kelas VIII SMP Negeri 8 Kediri Tahun Ajaran 2017/ 2018. Simki-Pedagogia, 02(03).

Sitanggang Yohana A, Lani Tiara, Raziansyah. 2023. Hubungan Konsep Diri dengan Kontrol Diri dalam Tindakan Agresivitas di Media Sosial pada Keluarga yang Memiliki Remaja di Wilayah Astambul. Journal Health & Science : Gorontalo Journal Health and Science Community, Volume 7 No. 2. https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/gojhes/index

SR Wahyuningrum, et al. 2021. Pre-Experimental Design Bimbingan Kelompok dengan Teknik Assertive Training dalam Peningkatan Keterampilan Komunikasi Siswa di SMK Kesehatan Nusantara, Jurnal Penelitian Ilmu Sosial dan Keagamaan Islam. Vol. 18 No. 1 januari Juni. E ISSN: 2442-8078

Myers D. 2012. Psikologi Sosial. Jakarta: Salemba Medika

Avşar, F., & Alkaya, S. A. 2017. Journal of Pediatric Nursing The effectiveness of assertiveness training for school-aged children on bullying and assertiveness level. Journal of Pediatric Nursing, 36, 186–190. https://doi.org/10.1016/j.pedn.2017.06.02 0

Endang Mei Yunalia & Arif Nurma Etika. 2019. Efektivitas Terapi Kelompok Assertiveness Training Terhadap Kemampuan Komunikasi Asertif pada Remaja dengan Perilaku Agresif. Jurnal Keperawatan Jiwa Volume 7 No 3, Hal 229 – 236.

Barida, Muya. 2016. Modul Assertiveness Training untuk Meningkatkan Komunikasi Asertif, Cet. 1. Yogyakarta: Penerbit K-Media.

Gultekin, A., Odzemir, A., & Budak, F. 2018. The Effect of Assertiveness Education on Communication Skills Given to Nursing Students. International Journal of Caring Sciences, 11(1), 395– 402.

Tri Widyastuti. 2017. Pengaruh Komunikasi Asertif Terhadap Pengelolaan Konflik. Widya Cipta Vol IX No. 1.

Abdulkarim, A., Zainul, A., & Maryani, E. 2014. Perilaku Asertif dan Kecenderungan Kenakalan Remaja Berdasarkan Pola Asuh dan Peran Media Massa, 41(1), 74–88.

Kustiawan Winda, et al. 2022. Komunikasi Asertif dan Empatik dalam Psikologi Komunikasi. Jurnal Ilmu Komputer, Ekonomi dan Manajemen. Volume 2 No.2, Hal. 2483-2496


Article Metrics

Abstract view : 352 times
PDF - 90 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jkj.11.3.2023.521-528

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

PPNI Univ. Muhammadiyah Semarang

Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang Gedung NRC University of Muhammadiyah Semarang

Phone: 02476740287
Fax: 02476740287
Email: [email protected]

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.