Perbandingan Tingkat Stres Mahasiswa Keperawatan Program Transfer Semester I dan Semester III dalam Mengikuti Sistem Pembelajaran Blok

Ozafina Martaviani(1), Yufitriana Amir(2*), Yesi Hasneli(3), Yesi Hasneli(4), Yesi Hasneli(5)


(1) Program Studi Ilmu Keperawatan, Universitas Riau
(2) Program Studi Ilmu Keperawatan, Universitas Riau
(3) Program Studi Ilmu Keperawatan, Universitas Riau
(4) Program Studi Ilmu Keperawatan, Universitas Riau
(5) Program Studi Ilmu Keperawatan, Universitas Riau
(*) Corresponding Author

Abstract


Tingkat stres yang dialami mahasiswa keperawatan program transfer selain kuliah sambil bekerja, mahasiswa juga dituntut untuk bisa menyesuaikan diri dengan sistem pembelajaran blok yang digunakan dalam proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan tingkat stres mahasiswa keperawatan program transfer semester I dan semester III dalam mengikuti sistem pembelajaran blok di Fakultas Keperawatan Universitas Riau dengan desain penelitian deskriptif komparatif dan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian adalah 81 orang yang diambil dengan mengunakan sampling jenuh.Alat ukur yang digunakan adalah kuesioner untuk variabel tingkat stres yaitu Depression Anxiety Stress Scala 42 (DASS 42).Analisa yang digunakan adalah analisa univariat untuk mengetahui distribusi frekuensi dan bivariat menggunakan uji man-whitney. Hasil penelitian menunjukkan bahwa responden dengan umur 17-25 tahun sebanyak 54 orang (66,7%), jenis kelamin perempuan sebanyak 59 orang (72,8%) dan hampir seluruh responden tidak bekerja sebanyak 60 orang (74,1%). Hasil uji statistik diperoleh p value (0,02) < α (0,05). Hasil penelitian ini diketahui bahwa terdapat berbedaan signifikan antara tingkat stres mahasiswa program transfer semester I dan semester III dalam mengikuti sistem blok di Fakultas Keperawatan Universitas Riau.

 

Kata kunci: mahasiswa, sistem blok, tingkat stres

 

THE COMPARISONS OF STRESS LEVELS IN FIRST AND THIRD SEMESTER STUDENTS OF TRANSFER PROGRAM TAKING PART IN BLOCK LEARNING SYSTEM

 

ABSTRACT

Stress levels among students of nursing department of transfer program are affected by not only having to work while studying but also adapting with block learning system that is used for their learning process. This study aimed at determining the comparisons of stress levels in first and third semester students taking part in block learning system at Nursing Faculty of University of Riau. It was a quantitative study using descriptive comparative design with cross sectional approach. A total sample of 81 participants for this study was selected using saturated sampling technique. The research instrument was questionnaire, with Depression Anxiety Stress Scala 42(DASS 42) applied to determine stress level variables. The univariate analysis was employed to determine frequency distribution, while the bivariate analysis used Mann Whitney test. The result depicted that 54 respondents (66.7%) were the age of 17-25, while 59 respondents (72.8%) were female, and almost all of the respondents 60 individuals, (74.1%) were not student-workers. The statistic test results showed that the p value was of (0.02) <α (0.05).The result that there were significant differences in stress levels between the first and third semester students taking part in block learning system at Nursing Faculty of University of Riau.

 

Keywords: block curriculum system, stress levels, university students


Keywords


block curriculum system, stress levels, university students; mahasiswa, sistem blok, tingkat stres

Full Text:

PDF

References


Agusmar, A.Y., Vany. A.T., & Wahyuni, S. (2018). Perbandingan Tingkat Stres pada Mahasiswa Angkatan 2018 dengan Angkatan 2015 Fakultas Kedokteran Universitas Baiturrahmah (Vol. 02).https://doi.org/https://doi.org/10.33854/heme.v1i2.238.g188

Andryana, N. C. (2018). A comparative study of stress level in the first , second , and third year studentsof medical faculty of university of lampung.

Depkes.(2009). Kategori Umur Menurut Depkes RI (2009).Departemen Kesehatan RI.

Marbun, Agnes Putri, et al. (2017). Faktor- faktor yang Mempengaruhi Stres Mahasiswa Program Transfer Keperawatan yang Sedang Menyusun Skripsi.Researchgate, 1(1), 2–5.

Mardayanti, D. W. I. (2019). Kualitas tidur pada mahasiswa s1 fisioterapi transfer 2017-2018 universitas muhammadiyah kualitas tidur pada mahasiswa s1 fisioterapi transfer 2017-2018 universitas muhammadiyah.

Nasir, A., & Muhith, A. (2011).Dasar dasar keperawatan jiwa pengantar dan teori.Jakarta: Salemba Medika.

Potter, Patricia A.; Perry, A. G. (2010).Fundamental of Nursing Seventh Edition.In Elsevier.

Pratiwi, P. kartika. (2015). Hubungan Penerapan jam pembelajaran sistem blok dan minat belajar dengan prestasi belajar mata pelajaran teknik kerja bengkel siswa kelas X smkn 1 magelang tahun ajaran 2013/2014. UNY.

Saam, Z., & Wahyuni, S. (2013). Psikologi keperawatan. Jakarta: Rajawali Pers.

Sahputra, N. (2011). Hubungan Konsep Diri dengan Prestasi Akademik Mahasiswa S1 Keperawatan Semester III Kelas Ekstensi PSIK FK USU Medan Universitas Sumatera Utara.Jurnal Keperawatan.

Saputro, Z. khamim. (2017). Aplikasia: Jurnal aplikasi ilmu-ilmu agama ( memahami ciri dan tugas perkembangan masa remaja). Jurnal Aplikasi Ilmu Ilmu Agama, Volume 17(No 1), 25–32.

Simbolon, I. (2015). Reaksi stres akademis mahasiswa keperawatan dengan sistem belajar blok di fakultas keperawatan x bandung. Jurnal Skolastik Keperawatan.

Siswanto, F., Erwin, & Woferst, R. (2014).Faktor-faktor yang berhubungan dengan motivasi mahasiswa untuk melanjutkan profesi ners.JOM PSIK.

Theresia Sunarni, Husaini, A., & Pratama, Y. D. (2017). Analisis Tingkat Stres Mahasiswa Keperawatan Dalam Mengikuti Sistem Pembelajaran Blok. SAINTEK: Jurnal Ilmiah Sains Dan Teknologi Industri.

Universitas Riau. (2018). Profil Keperawatan Universitas Riau.Retrieved from UNRI PRESS.website: https://keperawatan.unri.ac.id/profil/

Wulandari, T. I. P. (2012). Faktor-faktor yang melatarbelakangi laki-laki berprofesi sebagai perawat.Jurnal Eprint UNY, 66, 37–39.


Article Metrics

Abstract view : 1009 times
PDF - 172 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jkj.8.1.2020.53-60

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




View My Stats

PPNI Univ. Muhammadiyah Semarang

Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang Gedung NRC University of Muhammadiyah Semarang

Phone: 02476740287
Fax: 02476740287
Email: [email protected]

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.