PEMBELAJARAN REFLEKSI MELALUI PERMAINAN EDUTRANS BERBANTUAN TIKAR KOORDINAT DAN KARTU TRANSFORMASI
(1) 
(*) Corresponding Author
Abstract
ABSTRAK:
Tujuan penelitian ini adalah: (1) mendeskripsikan pembelajaran Refleksi melalui Permainan Edutransberbantuan Tikar Koordinat dan Kartu Transformasi; (2) mendeskripsikan besaran hasil pembelajaran Refleksi melalui Permainan Edutransberbantuan Tikar Koordinat dan Kartu Transformasi.Metode penelitian ini adalah best practice yang memiliki karakteristik inovatif, elaboratif, dan aplikatif. Data diperoleh dengan observasi, tes unjuk kerja dan catatan refleksi siswa. Hasil penelitian ini: (1) Pembelajaran refleksi melalui permainan edutrans berbantuan tikar koordinat dan kartu transformsi dapat dilaksanakan dengan baik; (2) Capaian nilai sikap yaitu 52,94% memperoleh nilai sikap baik dan 47,05% memperoleh nilai sikap sangat baik. Capaian nilai pengetahuan 38,24% mencapai nilai baik, 61,76% mencapai nilai sangat baik. Capaian nilai ketrampilan yaitu 11,77% yang mencapai nilai ketrampilan cukup, 52,94% mencapai nilai dengan baik dan 35,29% mencapai nilai dengan sangat baik.
Kata kunci: Permainan Edutrans, Tikar Koordinat, Kartu Transformasi
ABSTRAK:
Tujuan penelitian ini adalah: (1) mendeskripsikan pembelajaran Refleksi melalui Permainan Edutransberbantuan Tikar Koordinat dan Kartu Transformasi; (2) mendeskripsikan besaran hasil pembelajaran Refleksi melalui Permainan Edutransberbantuan Tikar Koordinat dan Kartu Transformasi.Metode penelitian ini adalah best practice yang memiliki karakteristik inovatif, elaboratif, dan aplikatif. Data diperoleh dengan observasi, tes unjuk kerja dan catatan refleksi siswa. Hasil penelitian ini: (1) Pembelajaran refleksi melalui permainan edutrans berbantuan tikar koordinat dan kartu transformsi dapat dilaksanakan dengan baik; (2) Capaian nilai sikap yaitu 52,94% memperoleh nilai sikap baik dan 47,05% memperoleh nilai sikap sangat baik. Capaian nilai pengetahuan 38,24% mencapai nilai baik, 61,76% mencapai nilai sangat baik. Capaian nilai ketrampilan yaitu 11,77% yang mencapai nilai ketrampilan cukup, 52,94% mencapai nilai dengan baik dan 35,29% mencapai nilai dengan sangat baik.
Kata kunci: Permainan Edutrans, Tikar Koordinat, Kartu Transformasi
Full Text:
PDFArticle Metrics
Abstract view : 581 timesPDF - 78 times
DOI: https://doi.org/10.26714/jkpm.5.1.2018.60-72
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Jurnal Karya Pendidikan Matematika
Jurnal Karya Pendidikan Matematika | P-ISSN: 2339-2444 E-ISSN: 2549-8401
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Karya Pendidikan Matematika | P-ISSN: 2339-2444 E-ISSN: 2549-8401