KOPING PERAWAT TERHADAP STRESS KERJA DI RUANG RAWAT INAP (STUDI DI RUMAH SAKIT TELOGOREJO SEMARANG)
(1) 
(*) Corresponding Author
Abstract
Stres merupakan bagian hidup manusia, karena stres akan membuat individu berkembang dan berubah. Setiap orang dalam kehidupan pernah mengalami suatu peristiwa dan pengalaman yang mengakibatkan stres. Menurut Lazarus dan Folkman (1984) stres adalah sebagai suatu hubungan yang khas antara individu dan lingkungannya yang mengancam atau melampaui kemampuannya untuk mengatasinya sehingga membahayakan kesejahterannya. Sumber stres atau yang disebut stressor adalah suatu keadaan, situasi, proyek atau individu yang dapat menimbulkan stres. Adapun stressor bisa berasal dari orang yang terkena stres sendiri (internal sources) atau dari luar ( exsternal sources) yang bisa ada pada keluarga dan lingkungan baik lingkungan kerja maupun lingkungan sekeliling kita. (Barbara,JS,1997).
Full Text:
PDFArticle Metrics
Abstract view : 220 timesPDF - 117 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
UNIMUS | Universitas Muhammadiyah Semarang
Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang
email:[email protected] http://unimus.ac.id