PENGARUH MODAL, TENAGA KERJA DAN MARKETPLACE TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH: PENGALAMAN DARI KOTA KENDARI SULAWESI TENGGARA

Musvira Musvira(1), Muhammad Natsir(2*), Nur Asizah(3)


(1) Program Studi Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Halu Oleo
(2) Program Studi Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Halu Oleo
(3) Program Studi Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Halu Oleo
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh modal, tenaga kerja dan pasar terhadap peningkatan pendapatan UMKM di Kota Kendari. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi berganda. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer permodalan, tenaga kerja dan marketplace yang bersumber dari Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) yang menggunakan marketplace sebagai media penjualan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) modal, tenaga kerja dan pasar secara simultan berpengaruh signifikan terhadap peningkatan pendapatan UMKM di Kota Kendari, (2) modal secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan UMKM di Kota Kendari (3) tenaga kerja secara parsial. berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan UMKM di Kota Kendari (4) marketplace secara parsial berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap pendapatan UMKM di Kota Kendari.


Keywords


Modal; Tenaga Kerja; Marketplace; Pendapatan UMKM

Full Text:

PDF

References


Ayodya, W. 2020. UMKM 4.0 Strategi UMKM Memasuki Era Digital. Jakarta. PT. Elex Media Komputindo.

Bhagas, A., dan Handayani, H. R. (2016). Analisis Pengaruh Modal, Jumlah Tenaga Kerja, Teknologi Dan Bantuan Pemerintah Terhadap Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Studi Kasus UMKM Sulampita Di Kota Semarang) (Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomika dan Bisnis).

Damara, D. (2021), Dipetik 17 Maret 2022, dari Bisnis.Com: https://finansial.bisnis.com/read/20210923/90/1445946/sebanyak-153-juta-umkm-masuk-ekosistem-digital-per-agustus-2021

Helmalia, H., & Afrinawati, A. 2018. Pengaruh E-Commerce Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Kota Padang. JEBI (Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam), 3(2), hal 237-246.

Mutianingrum, R. A. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penjualan Via Platform Online Marketplace Dan Pengaruhnya Terhadap Pendapatan Pelaku Ukm (Studi Pada Pelaku Ukm Di Kota Malang). Phd Thesis. Universitas Brawijaya.

Nayaka, K. W., & Kartika, I. N. 2018. Pen garuh Modal, Tenaga Kerja dan Bahan Baku Terhadap Pendapatan Pengusaha Industri Sanggah di Kecamatan Mengwi. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, hal 1951.

Opiida. 2014. Pengertian E-marketplace https://tokokhalista.wordpress.com.

Polandos, P. M., Engka, D. S., & Tolosang, K. D. (2019). Analisis pengaruh modal, lama usaha, dan jumlah tenaga kerja terhadap pendapatan usaha mikro kecil dan menengah di kecamatan langowan timur. Jurnal Berkala ilmiah efisiensi, 19(04).

Rafidah. 2020. Pengaruh Modal Usaha, Lama Usaha, dan Kewirausahaan Islami Terhadap Pendapatan dan Kesejahteraan Keluarga Wanita Pengrajin Batik Danau Teluk Kota Jambi. Kota Malang: Ahlimedia Press.

Riyani, E., & Meulaboh, A. B. 2014. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Usaha Mikro Di Kabupaten Aceh Barat. Fakultas Ekonomi, Universitas Teuku Umar.

Sriyana & Jaka. 2010. Strategi Pengembangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) : Studi Kasus di Kabupaten Bantul. simposium nasional , hal 83.

Sudirman, I. W., & Putra, I. P. D. (2015). Pengaruh modal dan tenaga kerja terhadap pendapatan dengan lama usaha sebagai variabel moderating. E-Jurnal Ekonomi Pembangunan Universitas Udayana, 4(9), 44571.

Sukirno, S. 2016. MIKROEKONOMI Teori Pengantar. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Swastha, B., & Handoko, T. (2008). Manajemen pemasaran modern. Yogyakarta: Liberty.

Vijayanti, M. D., & Murjana, I. G. 2016. Pengaruh Lama Usaha dan Modal Terhadap Pedapatan dan EfIsiensi Usaha Pedagang Sembako di Pasar Kumbasari. E-Jurnal EP Unud, hal 1561

Wijoyo, H. 2021. Manajemen Sumber Daya Manusia Suatu pengantar. Insan Cendekia Mandiri.


Article Metrics

Abstract view : 1414 times
PDF - 0 times

DOI: https://doi.org/10.26714/vameb.v18i2.10214

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis

 

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Address:

Department of Management

Faculty of Economics

University of Muhammadiyah Semarang

Kedungmundu Raya Road No. 18, Tembalang, Semarang, Central Java, Indonesia

 

Contact:

email: [email protected]