Pola Asuh Orangtua Berhubungan dengan Tingkat Keberhasilan Toilet Training pada Anak Usia Pra Sekolah

Moomina Siauta(1*), Selpina Embuai(2)


(1) Fakultas Kesehatan, Prodi Ilmu Keperawatan. Universitas Kristen Indonesia Maluku
(2) Fakultas Kesehatan, Prodi Ilmu Keperawatan. Universitas Kristen Indonesia Maluku
(*) Corresponding Author

Abstract


Kegagalan toilet training mengakibatkan anak tidak percaya diri, rendah diri, malu berhubungan sosial dengan temannya. Tujuan penelitian mengetahui hubungan pola asuh orang tua dengan tingkat keberhasilan toilet training pada anak usia pra-sekolah di TK Dharma Wanita Tunggul Wulung. Desain penelitian ini observasional analitik dengan pendekatan study cross sectional. Sampel diambil dengan menggunakan teknik purposif sampling berdasarkan kriteria inklusi sebanyak 35 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Data dianalisis dengan korelasi chi-square Dari hasil penelitian didapatkan responden yang menggunakan  pola asuh demokratis sebanyak 71,4%, pola asuh permisif sebanyak 25,7%, pola asuh otoriter sebanyak 2.9%, pola asuh penelantar sebanyak 0%. Sedangkan untuk tingkat keberhasilan yang berhasil sebanyak 34,3%, cukup berhasil sebanyak 65,7%. Setelah dianalisis dengan korelasi chi-square diperoleh hasil nilai korelasi positif 0.403 dengan signifikansi α (0.034 < 0.050). Semakin ke arah pola asuh demokratis penerapan toilet training akan berhasil sedangkan semakin ke arah pola asuh penelantar penerapan toilet training kurang berhasil.

 

Kata kunci: anak usia pra sekolah, pola asuh, toilet training

 

PARENTING STYLE  RELATED TO THE SUCCESS OF TOILET TRAINING IN PRE-SCHOOL AGE CHILDREN

 

ABSTRACT

Therefore parent building for independence of children is needed that was realized by toilet training. Toilet training’s failure can result the children in feeling inferior, unconscionable and ashamed to communicate friendliness. This research was aimed to know the relation between parent’s way of care with degree of toilet training success for children at pre-school age in TK Dharma Wanita Tunggul Malang. Design of this research was analytic observational using  approach cross sectional study. Samples were selected using purposive sampling base on inclusive criterion as much as forty respondents. Data were collected using questioner then analysed with correlation of chi-square. From the result of research it was got that the respondent using the way of democratize care was 71,4%, the way of permissive care was 25,7%, the way of authoritative care was 2,9%, the way of neglect care was 0%. Whereas by degree success to success was 34,3%, enough success was 65,7%,. After analyzed using correlation of chi-square it was got positive correlation 0.403 with significance α (0.034 < 0.050). It can be concluded that there was significance relation between the parent’s way of care and degree of toilet training success for children in pre–school age at TK Dharma Wanita Tunggul Wulung Malang. The more democratic care the application of toilet training the more success while the more neglect care the application of toilet training the less success.

 

Keywords: pre-school, the way of care, toilet training


Keywords


anak usia pra sekolah; pola asuh; toilet training

Full Text:

PDF

References


Anonymous. (2001). Analisa Pelatihan Perkembangan Toliet Training. Jakarta

Alexandra, Vermandel, (2008), Toilet Training of Healthy Young Todllers: A Randomized Trial Between a Daytime Wetting Alarm and Timed Potty. Journal of Developmental & Behavioral Pediatrics, 29(3): 191-196

Baumrind, D. (2017). Prototypical Desriptions of 3 Parenting Styles. New York: General Learning Prees

Baumrind, D. (1971). Curent patterns of parental Authority. Journal Development psychology monograph, 4.91-103. Baumrind, D. 2007

Cahyadi. (2007). Model-model penerapan Toilet Training:Jakarta. Salemba

Hawari, Dadang. (2017). Our Children Our Future Dimensi Psikoloreligi Pada Tumbuh Kembang Anak Dan Remaja. Jakarta: Balai Penerbit FKUI.

Hidayat, A. A. (2016). Pengantar Ilmu Keperawatan Anak 1. Jakarta:Salemba Medika.

Hidayat, A. A. (2009). Riset Keperawatan dan Teknik Penulisan Ilmiah Edisi 2. Jakarta:Salemba Medika.

Hidayat, A. A. (2018). Seri Problem Solving Tumbuh Kembang Anak : Siapa Bilang Anak Sehat Pasti Cerdas 6 Kunsci Sukses Mempersiapka Anak Tumbuh Sehat dan Cerdas, Jakarta: PT Elex Media Komputindo

Hethering, E. M., & Parke, R. D. (2003).Child pyscholog: a contemporary viewpoint (5th ed. Boston: McGraw-hill

Hockenbery, M. J., Wilson, D., & Wong, D L (2012), Wong’s essential of pediatric nutsing 9: Wong’s essential of pediatric nursing. Elsevier Health Sciences

Irma’atus, Sholihah. (2009). Gambaran Pengetahuan ibu tentang kesiapan toilet traning pada anak usia 18-24 bulan di dusun pandantoyo kecematan ngancar kabupaten kediri, KTI Politeknik kesehatan Malang.

Indahana, dkk. (2014). Pemakaian Diapers dan Efek Terhadap Kemampuan Toilet Training pada Anak Usia Toddler. JIKK Vol 5. No. 3 Agustus 2014: Hal: 61-68:

Mufattah. (2008). Pentingnya Toilet Traning pada Anak. Article.

Mujahidatul Musfiroh, dkk. (2014). Jurnal Kesehatan Masyarakat: Kemas 9 (2) (2014), Hal 157-166.

Mami, Andrew. 2007. Faktor-faktor Anak Mengompol. Penelitian Skripsi.

Nursalam. 2003.Konsep & Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan Pedoman Skripsi, Tesis dan Instrument Penelitian Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.

Nototmodjo, Soekidjido, 2007, Metodologi Penelitian Kesehatan, Jakarta : Rineka Cipta.

Petranto. (2006). Analisa Tata cara Pemberian Pola Asuh Orang Tua pada Aanak Sekolah. Jurnal Penelitian. Vol 1 Nomor 5. Hal : 65-66.

Septian Andriyani, dkk. (2014). Jurnal Penelitian: Analisis Faktor-faktor Berhubungan Toilet Training pada Anak Prasekolah. Volume 2 Nomor 3. Hal :146-153

Sugiono. (2009). Statistika Untuk Penelitian. Bandung : CV ALFABETA.

Sulistijani, D. (2009). Pengalaman adalah Guru Hebat. Jakarta: Trisbus Agriwidya

Sukadji, S. Dan Badingah, S. (1994). Pola Asuh, Perilaku Agresif Orang Tua dan Kegemaran Sebagai Prediktor Perilaku Agresif. Jurnal Psikologi. Tahun XXI. No 1. Hal 19-27

Tarmudji, T. (2001). Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Agresivitas Remaja. Jurnal Penelitian.Vol 7.

Yanti. (2012). Jurnal Penelitian : Penerapan Pola Asuh Orang Tua dengan Kemandirian anak. Vol. 6. Hal: 167-168.

Wong, D. L. (2008).Buku Ajar Keperawatan Pediatrik Wong, edisi 6. Jakarta: ECG, 2008

Heppner, P. P., Wampold, B. E., & Kivlighan, D. M. (2008). Research Design in Counseling, Third Edition. Belmont: Thomson Higher Education.

Wampold, B. E., & Kivlighan, D. M. (2008). Research Design Belmont: Thomson Higher Education.


Article Metrics

Abstract view : 1151 times
PDF - 193 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jkj.8.2.2020.217-222

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




View My Stats

PPNI Univ. Muhammadiyah Semarang

Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang Gedung NRC University of Muhammadiyah Semarang

Phone: 02476740287
Fax: 02476740287
Email: [email protected]

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.