PENGEMBANGAN SSP BERBASIS MODEL LEARNING CYCLE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES DAN PEMAHAMAN KONSEP FISIKA

Ayu Rahayu(1*)


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan: (1) bentuk SSP berbasis model learning cycle yang dikembangkan untuk meningkatkan keterampilan proses dan pemahaman konsep, (2) kelayakan SSP,
(3) pengaruh SSP terhadap keterampilan proses, serta (4) pengaruh SSP terhadap pemahaman konsep.
Metode penelitian yang digunakan merupakan modifikasi model R&D dan 4D serta terdiri dari tahapan: pendefinisian, perencanaan, pengembangan, dan diseminasi terbatas. Penelitian dilaksanakan
di SMA Kolombo Yogyakarta dengan subjek uji coba terbatas 20 orang dan uji coba lapangan 35 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan pedoman wawancara, lembar validasi, lembar keterlaksanaan pembelajaran, lembar tes, dan lembar angket. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif dengan rata-rata skor dan persentase serta statistic uji beda mann whitney. Hasil penelitian menunjukkan: (1) SSP berbasis model learning cycle dikembangkan berdasarkan fase-fase
elicit, engagement, exploration, explanation, elaboration, evaluation, dan extend. (2) SSP layak digunakan dalam pembelajaran. (3) SSP dapat meningkatkan keterampilan proses. (4) SSP dapat meningkatkan pemahaman konsep peserta didik.

Kata kunci: SSP, model learning cycle, keterampilan proses, pemahaman konsep


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 462 times
PDF - 173 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jps.2.2.2014.4-19

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Jurnal Pendidikan Sains | Pendidikan Kimia



EXECUTIVE OFFICE

JURNAL PENDIDIKAN SAINS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
DEPARTMENT OF CHEMISTRY EDUCATION
FACULTY OF MATHEMATICS AND NATURAL SCIENCES
MUHAMMADIYAH SEMARANG UNIVERSITY

Jl. Kedungmundu Raya No.18, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
    Telp. (024)76740231, 76740231
    email: jps@unimus.ac.id


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Journal Pendidikan Saisn (JPS)
ISSN:2339-0786, e-ISSN:2502-1443
Published by: Chemistry Education, Muhammadiyah Semarang University