PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU KIMIA TERHADAP KETERAMPILAN PEMBELAJARAN LABORATORIUM SISWA KELAS XII SMA N 11 SEMARANG

Atika Sis Rahmawati(1*), Andari Puji Astuti(2)


(1) Pendidikan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Muhammadiyah Semarang
(2) Pendidikan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Muhammadiyah Semarang
(*) Corresponding Author

Abstract


Salah satu kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang guru adalah kompetensi profesional,kompetensi profesional guru merupakan salah satu faktor penting dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah baik di kelas maupun di laboratorium guna meningkatkan mutu pendidikan serta mengembangkan keterampilan pembelajaran laboratorium. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi profesional guru kimia terhadap keterampilan pembelajaran laboratorium siswa kelas XII SMA N 11 Semarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan jenis penelitian korelasional. Populasi penelitian adalah guru kimia, kepala laboratorium, dan siswa-siswi kelas XII MIPA SMA N 11 Semarang, semua diambil sebagai responden (penelitian populasi) dalam penelitian ini. Teknik pengumpulan data menggunakan angket rating scale, observasi, wawancara semistruktur dan dokumentasi dengan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian berdasarkan rekapitulasi kuesioner tingkat kompetensi profesional guru kimia dalam kategori baik, tingkat keterampilan pembelajaran laboratorium siswa dalam kategori cukup baik. Kompetensi profesional guru kimia mempengaruhi keterampilan pembelajaran laboratorium siswa, semakin baik kompetensi profesional guru maka semakin tinggi pula keterampilan pembelajaran laboratorium siswa.


Keywords


kompetensi profesional, keterampilan pembelajaran laboratorium

Full Text:

PDF

References


Amien, M. (1987). Mengajarkan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dengan Menggunakan Metode Discovery dan Inquiri. Jakarta: Depdikbud.

Wijaya, C. (1994) Tabrani Rusyan, Kemampuan Dasar Guru dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya,

Uno, H.M. (2010). Profesi Kependidikan: Problematika, Solusi, dan Reformasi Pendidikan di Indonesia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Musfah, J. (2011). Peningkatan Kompetensi Guru: Melalui Pelatihan dan Sumber Belajar Teori dan Praktik. Jakarta: Kencana.

Payong, M.R. (2011). Sertifikasi Profesi Guru: Konsep Dasar, Problematika, dan Implementasinya. Jakarta: Indeks.

Usman, M.U. (2011). Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Pusat Kurikulum. (2003). Kurikulum berbasis kompetensi. Jakarta: Balitbang Depdiknas.

Syaiful, S. (2009). Kemampuan Profesional Guru dan Tenaga Kependidikan. Bandung: Alfabeta.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 14 tentang Guru dan Dosen 2005. Jakarta: Prestasi Pustaka


Article Metrics

Abstract view : 1375 times
PDF - 594 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jps.5.1.2017.47-55

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 JURNAL PENDIDIKAN SAINS (JPS)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

EXECUTIVE OFFICE

JURNAL PENDIDIKAN SAINS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
DEPARTMENT OF CHEMISTRY EDUCATION
FACULTY OF MATHEMATICS AND NATURAL SCIENCES
MUHAMMADIYAH SEMARANG UNIVERSITY

Jl. Kedungmundu Raya No.18, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
    Telp. (024)76740231, 76740231
    email: jps@unimus.ac.id


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Journal Pendidikan Saisn (JPS)
ISSN:2339-0786, e-ISSN:2502-1443
Published by: Chemistry Education, Muhammadiyah Semarang University