Murrotal Al-Qur’an Menurunkan Kecemasan Pasien Kanker Serviks dengan Kemoterapi

Endah Syukuriyah(1*), Dera Alfiyanti(2)


(1) Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Universitas Muhammadiyah Semarang
(2) Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Universitas Muhammadiyah Semarang
(*) Corresponding Author

Abstract


Klien penderita kanker serviks yang dilakukan kemoterapi berisiko untuk mengalami masalah psikologis. Dilaporkan bahwa 15-40% wanita mengalami kecemasan setelah di diagnosa kanker serviks. Kecemasan muncul dikarenakan efek yang ditimbulkan oleh kemoterapi seperti rontoknya rambut, kulit keriput dan mual muntah. Terapi murrotal Al-Qur’an adalah salah satu cara mengurangi kecemasan karena dapat menenangkan. Selain itu terapi murrotal dapat mengatasi masalah seperti nyeri. Tujuan studi kasus ini mengetahui penurunan terhadap kecemasan pada pasien kanker serviks yang dilakukan terapi murrotal Al-quran. Metode yang digunakan dalam studi kasus ini adalah deskriptif observasi dengan melakukan asuhan keperawatan. Subyek pada kasus dilakukan terhadap 2 orang klien kanker serviks yang mengalami kecemasan. Klien diberikan terapi murrotal Al-Qur’an selama 30 menit dengan frekuensi 1 kali perhari selama 3 hari. Pengukuran kecemasan dilakukan dengan Hamilton Anxiety Rating Scale (HARS) sebelum dan sesudah intervensi. Ada penurunan kecemasan secara signifikan dari kedua kasus dengan penurunan rerata 10,5. Kasus I dari skor 29 yaitu kecemasan berat berkurang menjadi skor 15 yaitu kecemasan ringan, sementara kasus II dari skor 23 yaitu kecemasan sedang berkurang menjadi skor 14 yaitu kecemasan ringan. Murrotal Al-Qur’an sangat efektif terhadap penurunan kecemasan pasien kanker serviks.

Keywords


Kanker serviks; kecemasan; murrotal Al-Qur’an

Full Text:

PDF

References


Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah. (2019). Profil Kesehatan Provinsi Jateng Tahun 2019. Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah, 3511351(24), 273–275.

Fauziah, R. N. (2019). Kecemasan Pada Penderita Kanker. Naskah Publikasi, 53(9), 1689–1699.

Gunawan, R. (2020). Pengaruh Mendegarkan Murottal Al-Quran terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Kanker Payudara Sebelum Menjalani Kemoterapi. 568–574.

Handayani. (2015). Pengaruh Terapi Murottal Al-Qur’an Untuk Penurunan Nyeri Persalinan Dan Kecemasan Pada Ibu Bersalin Kala I Fase Aktif. Jurnal Ilmiah Kebidanan: The Journal Of Midwifery, 5(2), 1–15.

Hasibuan, A. F., & Prihati, D. R. (2019). Penerapan Terapi Murottal Ayat Kursi Untuk Mengatasi Ketidakefektifan Koping Pada Pasien Ca Mamae. Jurnal Manajemen Asuhan Keperawatan, 3(1), 8–15. https://doi.org/10.33655/mak.v3i1.52

Haslbeck, F. B., Bucher, H. U., Bassler, D., & Hagmann, C. (2017). Creative music therapy to promote brain structure, function, and neurobehavioral outcomes in preterm infants: A randomized controlled pilot trial protocol. Pilot and Feasibility Studies, 3(1), 1–8. https://doi.org/10.1186/s40814-017-0180-5

Heriady. (2015). Pengalaman Penanganan Kanker di Pontianak. Pendidikan Kedokteran Berkelanjutan Perhimpunan Ahli Bedah Onkologi Indonesia.

Indira, I. E. (2016). Stress Questionnaire: Stress Investigation From Dermatologist Perspective. Psychoneuroimmunology in Dermatology, 141–142.

Misgiyanto, & Susilawati, D. (2016). Hubungan Antara Dukungan Keluarga dengan Tingkat Kecemasan Penderita Kanker Serviks Paliatif. Jurnal Keperawatan Indonesia, 5(1), 01–15. http://ejournal.umm.ac.id/index.php/keperawatan/issue/view/226/showToc

Nani, M. S. (2020). Perbedaan Pengaruh Terapi Murottal selama 15 Menit dan 25 Menit terhadap Penurunan Skala Nyeri pada Pasien Kanker Pasca Bedah. Univesitas Jenderal Soedirman, 1(May), 1–9.

Nur, F. (2017). Terapi Murottal (Al-Qur’an) Mampu Menurunkan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Laparatomi.

Rohmi, H. (2016). Pengaruh Terapi Murottal Al-Qur’an Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Persalinan Dan Kecemasaan Dalam Persalinan Primigravida Kala I Fase Aktif Di Rsud Prof. Dr. Margono Soekardjo Tahun 2014. J Ilm Kebidanan, 7(119–29).

Salamae, M. (2018). Gambaran psikologis: depresi dan cemas pada pasien penderita kanker serviks di rsud dr. moewardi surakarta. Kedokteran.

Saputri, N. D. (2018). Pengaruh Pemberian Terapi Murottal Al Qur’an Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Kemoterapi Kanker Payudara Di Rumah Sakit Baladhika Husada Tingkat Iii Jember.

Saputry, F. E. (2017). Pengaruh Pemberian Murottal Al-Qur’an Dan Musik Klasik Terhadap Tekanan Darah Pada Pasien Pra Operasi. https://core.ac.uk/download/pdf/198221066.pdf

Sari Sigalingging, V. Y., Wardaningsih, S., & Primanda, Y. (2018). Perbandingan Tingkat Kecemasan Penderita Kanker Serviks Yang Sedang Menjalani Kemoterapi Sebelum Dan Sesudah Latihan Progressive Muscle Relaxation (Pmr) Di Surakarta. The Shine Cahaya Dunia Ners, 3(1). https://doi.org/10.35720/tscners.v3i1.59

Sriasih, N., & Armini, N. (2016). Hubungan antara Dukungan Suami dengan Tingkat Kecemasan pada Pasien Kanker Serviks yang Menjalani Kemoterapi di Rumah Sanglah. Jurnal Ilmiah Kebidanan: The Journal Of Midwifery, 6, 1–7.

Sugiyono. (2017). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Tim Pokja SDKI DPP PPNI. (2016). Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia (1st ed.). PPNI.

Tim Pokja SDKI DPP PPNI. (2018). Standar Intervensi Keperawatan Indonesia (1st ed.). PPNI.

Wahida, S., & Nooryanti, M. (2015). Terapi Murotal Al-Qur ’ an Surat Arrahman Meningkatkan Kadar β -Endorphin dan Menurunkan Intensitas Nyeri pada Ibu Bersalin Kala I Fase Aktif. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 28(213–6).

Yolanda, A. E., & Karwur, F. F. (2015). Tingkat Kecemasan Pasien Kanker Serviks pada Golongan Ekonomi Rendah yang Mengikuti Program Kemoterapi di RSUD Dr. Moewardi. Sains Medika, 5(2), 68–81. http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/sainsmedika/article/viewFile/344/283

Yunitasari, E., Sutrisno, I. T., & Santoso, B. (2020). the-Effects-of-Spiritual-Caring-With-Murottal-on-Stress-Anxiety-and-Depression-Among-Cervical-Cancer-7680.Pdf. EurAsian Journal of BioSciences, 14(June), 1663–1668.


Article Metrics

Abstract view : 677 times
PDF - 112 times

DOI: https://doi.org/10.26714/nm.v4i2.8137

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Endah Syukuriyah, Dera Alfiyanti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

Universitas Muhammadiyah Semarang

Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang Gedung NRC University of Muhammadiyah Semarang

Phone: 02476740287
Fax: 02476740287
Email: [email protected]