Representasi Kekuasaan pada Bentuk Gramatikal Tindak Tutur Guru dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia (Power Representation in the Grammatical Form of Teacher’s Speech Acts in Indonesian Language Learning)

Putri Meinita Triana(1*), Zamzani Zamzani(2)


(1) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Program Pascasarjana, Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Yogyakarta
(2) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Program Pascasarjana, Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Yogyakarta
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini termasuk penelitian pragmatis kritis yang bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana representasi kekuasaan pada bentuk gramatikal tindak tutur guru dalam pembelajaran bahasa Indonesia di SMP Negeri 4 Pandak. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode analisis isi. Sumber data penelitian ini berupa tuturan guru selama pembelajaran bahasa Indonesia, sedangkan data penelitian ini berupa representasi kekuasaan yang terdapat pada tindak tutur guru saat proses kegiatan pembelajaran bahasa Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa representasi kekuasaan guru ditunjukkan melalui penggunaan (1) kalimat positif-negatif, (2) modus kalimat, (3) modalitas, dan (4) pronomina persona.

Kata kunci: representasi, kekuasaan, bentuk gramatikal, tindak tutur


ABSTRACT

This research includes critical pragmatic research, which aims to describe how the representation of power in the grammatical form of teacher speech acts in learning Indonesian in Pandak 4 Public Middle School. This type of research is qualitative research with content analysis methods. The source of this research data is in the form of teacher speech during Indonesian language learning, while the research data is in the form of representation of power contained in teacher speech acts during the process of learning Indonesian. The results of the study show that the representation of teacher power is shown through the use of (1) positive-negative sentences, (2) mode of sentences, (3) modalities, and (4) personal pronouns.


Keywords


representation; power; grammatical form; speech act

Full Text:

PDF

References


Amir, J. (2013). Representasi Kekuasaan dalam Tuturan Elit Politik Pascareformasi: Pilihan Kata dan Bentuk Gramatikal. Linguistik Indonesia, 31(1), 43-64.

Altikriti, S. (2016). Persuasive speech acts in Barack Obama’s inaugural speeches (2009, 2013) and the last state of the union address (2016). International Journal of Linguistics, 8(2), 47-66.

Apriastuti, N. N. A. A. (2017). Bentuk, Fungsi dan Jenis Tindak Tutur dalam Komunikasi Siswa di Kelas IX Unggulan SMP PGRI 3 Denpasar. Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran, 1(1), 38-47.

Ayuningtias, D. I. (2014). Pidato politik di Indonesia: Sebuah kajian wacana kritis. Prosodi Jurnal Ilmu Bahasa dan Sastra, 8(1), 25-38.

Castillo JM. 2015. The Speech Act as an Act of Knowing. International Journal of Language and Linguistics. Special Issue: Linguistics of Saying 3, 31-38.

Chaer A & Agustina L. (2014). Sosiolinguistik: Perkenalan awal. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Eriyanto. (2001). Analisis Wacana: Pengantar Analisis Teks Media. Yogyakarta: PT. LKiS Printing Cemerlang.

Fairclough N. (2001). Language and Power. New York: Routledge Taylor & Francis Group.

Fowler R. (1986). Linguistic Criticism. Oxford: Oxford University Press.

Jorgensen MW & Phillips LJ. (2002). Discourse Analysis: As Theory and Method. London: SAGE Publications Inc.

Hamdani, F. (2012). The influence of gender in determining the language choice of teenagers: Sudanese versus Bahasa. International Journal of Basic and Applied Science, 1(1), 40-43.

Ilyas, S., & Khushi, Q. (2012). Facebook status updates: A speech act analysis. Academic research international, 3(2), 500-507.

Kustyarini, K. (2016). Simbol-simbol Kekuasaan dalam Komunikasi Lisan. Jurnal Likhitaprajna, 18(2), 11-19.

Mayr A. (2008). Language and Power: An Introduction to Institutional Discourse. New York: Continuum International Publishing Group.

Saharuna, H. (2016). Analisis Bahasa Kekuasaan dalam Berita Politik di Harian Fajar Makassar (Analysis of Language of Power on Politics News in Fajar Daily Newspaper in Makassar) (Doctoral Dissertation, Universitas Negeri Makassar).

Senduk, A. G. (2009). Pengembangan Pola Berpikir Kritis Siswa Melalui Pembelajaran Bahasa Indonesia yang Konstruktivistik di SMP Kota Tondano. LITERA, 8(1), 93-102.

Setiawan, T. (2014). Ancangan Awal Praktik Analisis Wacana Kritis. Diksi, 2(22), 111-120.

Setyowati E & Faelani N. (2018). Tindak Tutur dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Pacitan Tahun Pelajaran 2016/2017. Prakerta 1, 54-61.

Shafa. (2014). Karakteristik proses pembelajaran kurikulum 2013. Dinamika Ilmu 14.

Sholikhati, N. I., & Mardikantoro, H. B. (2017). Analisis tekstual dalam konstruksi wacana berita korupsi di Metro TV dan NET dalam perspektif analisis wacana kritis Norman Fairclough. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 6(2), 123-129.

Suharyo. (2012). Kekerasan Simbolik dalam Pendidikan. Nusa, 2, 10-23.

Sumarsih, S. (2009). Implementasi Teori Pembelajaran Konstruktivistik dalam Pembelajaran Mata Kuliah Dasar-Dasar Bisnis. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 8(1), 54-62.

Thomas L & Wareing S. (2007). Bahasa, Masyarakat, dan Kekuasaan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Yanto, J. A., Rusminto, N. E., & Tarmini, W. (2013). Representasi Kekuasaan Pada Tindak Tutur Guru dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia. J-SIMBOL (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya), 1(2), 1-10.

Yaqin, Z. N. (2017). Representasi Ideologi dalam Struktur Wacana Kata Hari Ini. LiNGUA: Jurnal Ilmu Bahasa dan Sastra, 12(2), 99-109.


Article Metrics

Abstract view : 695 times
PDF - 16 times

DOI: https://doi.org/10.26714/lensa.9.1.2019.77-89

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Lensa: Kajian Kebahasaan, Kesusastraan, dan Budaya

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Lensa: Kajian Kebahasaan, Kesusastraan, dan Budaya is licensed under Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0

 

 

Lensa: Kajian Kebahasaan, Kesusastraan, dan Budaya (Lensa)
p-ISSN: 2086-6100; e-ISSN: 2503-328X
Published by: Faculty of Educational Science and Humanity,Universitas Muhammadiyah Semarang

 

Member of: