SPATIAL PATTERN PENYEBARAN MALARIA DI JAWA TENGAH

Alan Prahutama(1*), Abdul Hoyyi(2)


(1) 
(2) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Malaria merupakan penyakit endemik yang ditularkan oleh nyamuk Anopheles.Penyebaran penyakit malaria sering terjadi pada daerah tropis, termasuk Indonesia. Beberapa faktor penyebab penyebaran penyakit malaria yang dpat dianalisis
salah satunya faktor lingkungan. Faktor lingkungan dari setiap wilayah dapat ditinjau dari kepadatan penduduk, banyaknya tenaga kesehatan, banyaknya puskesmas/rumah sakit, prosentasi kemiskinan serta angka gizi buruk.Untuk enganalisis penyebaran penyakit malaria di kabupaten/kota di Jawa Tengah dapat menggunakan metode spasial, karena melibatkan wilayah (spasial). Hal ini dikarenakan fenomena wilayah yang tidak bisa dilepaskan yaitu lokasi yang berdekatan akan memberi pengaruh yang lebih banyak dibandingkan dengan lokasi yang berjauhan. Salah satu metode statistika spasial yang digunakan untuk mengetahui pola penyebaran adalah Indeks Morans.
Kata Kunci:Morans I, Spatial Pattern, Penyebaran Malaria

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 922 times
PDF - 311 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jsunimus.4.2.2016.%25p

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Statistika

Editorial Office:
Department of Statistics
Faculty Of Mathematics And Natural Sciences
 
Universitas Muhammadiyah Semarang

Jl. Kedungmundu No. 18 Semarang Indonesia



Published by: 
Department of Statistics Universitas Muhammadiyah Semarang

View My Stats

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License